TALI IKAT - www.asmarines.com

TALI IKAT

Tali ikat adalah tali yang digunakan untuk kebutuhan mengikat barang. Biasanya tali ikat cenderung kearah penggunaan pada aplikasi cargo atau ekspedisi. Kenapa demikian? tentunya karena memang aplikasi cargo dan ekspedisi sangat membutuhkan alat ikat yang dapat mengikat barang agar barang tersebut terjaga kualitasnya saat diantar ke tujuannya.

Tali ikat mungkin tidak memiliki nilai breaking load yang besar, tetapi tali ikat memiki karakteristik khusus yang tidak ditemukan pada jenis tali angkat atau tali tarik yang karakteristik tersebut diantaranya adalah :
  1. Harga Murah
  2. Tidak memiliki nilai breaking load
  3. Ukuran lebih kecil / tipis
  4. Lentur / Tidak Kaku
  5. Tidak berat
Dari beberapa karakteristik tersebut tentunya hampir kebanyakan orang dapat membelinya, baik dari segi harga, ukuran dan berat. Jadi pembeli tidak memikirkan ongkos kirim yang besar dan lain-lain. Untuk tali ikat ini banyak sekali digunakan orang-orang baik untuk kebutuhan rumah tangga maupun perusahaan.

Untuk beberapa jenis tali ikat yang ada saat ini diantaranya adalah :
  • Tali HDPE / Tali Tampar
  • Tali PP Mono
  • Tali Manila
Ketiga jenis tali tersebut adalah jenis dari tali ikat yang dibandrol dengan harga murah dan juga memiliki berat yang ringan. Tetapi khusus tali manila dan tali PP, jika anda memesannya dengan ukuran yang agak besar maka beratnya pun perlu anda pertimbangkan. Walaupun begitu, kami rasa kebutuhan akan tali ikat tidaklah membutuhkan ukuran tali yang besar, melainkan hanya membutuhkan tali yang lentur dan juga ringan.

Sumber artikel : 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar